Membuat SMS Server / Gateway dengan Gammu di Windows

on
Bahan-bahan yang dibutuhkan :
1. install gammu (dapat di download si sisni http://dl.cihar.com/gammu/releases/windows/Gammu-1.10.6-Windows.zip). lebih baik pakai versi ini 1.10.6, versi yang baru malah gak jalan.
2. install Database MySQL
Setelah semua bahan diatas siap, kamu dapat langsung az dech implementasi :)
Ok.....
Kita mulai implementasinya


Fyi, aq implementasinya di OS Windows, tapi gak masalah kalo kita implementasi di linux.
Untuk modem gsmnya aku pake Itegno 3000 dg USB Port (Makanya aku pake windows, kalo pake linux sulit cari drivernya :D) Bagi yang pengen pake linux dan menggunakan modem gsm lebih baik beli yang pake serial port az jangan USB. OK?
BTw, Aku juga udah nyoba dengan menggunakan HP sebagai modemnya dan berjalan dengan baik (SE k510).
Wah, dari tadi ngobrol melulu. ok dech kita mulai implementasi ya...
Persiapan :
1. Pastikan file2 berikut ada dalam satu folder (gammu.exe,libmysql.dll,smsdrc,gammurc)
2. Install Driver Modemnya (Kalo HP install driver modem USB), setelah install driver modem konekan Modem ke PC dan lihat status virtual com nya ada di com berapa---> Dapat dilihat di device manager.
Konfigurasi :
kita kangsung konfigurasi az yach...(aku asumsuikan semua sudah install apa yang dibutuhkan, karena instalasi gammu cuma di extract doang :D)
1. edit file gammurc sbb :
[gammu]
port = com3:
connection = at115200
#Mudahkan cukup ubah dua baris konfigurasi itu az sesuai dengan keadaan di tempat kamu
#port kalo kita pakai usb akan berubah2 kl kita pindah2 ke usb port satu ke yang lainnya
# untuk connection dengan HP/Modem GSM kebanyakan menggunakan at115200
Setelah konfigurasi selesai coba cek gammu, apakah mengenali modem kita dengan perintah
gammu --identify

berikut potongan contoh hasil identifynya yang berhasil
C:\gammu_win32\win32>gammu --identify
[Gammu - 1.09.00 built 22:03:05 Dec 6 2006 in MS VC .NET 2005]
[Connection - "at115200"]
[Model type - ""]
[Device - "com3:"]
[Run on - Win XP Pro SP2]
Device is \\.\COM3
Serial device: DTR is up, RTS is up
[Module - "auto"]
Escaping SMS mode
SENDING frame type 0x00/length 0x02/2
1B |0D ..
Sending simple AT command to wake up some devices
SENDING frame type 0x00/length 0x03/3
41A|54T|0D AT.
1 "AT"
2 "OK"
RECEIVED frame type 0x00/length 0x09/9
41A|54T|0D |0D |0A |4FO|4BK|0D |0A AT...OK..
Enabling echo
SENDING frame type 0x00/length 0x05/5
41A|54T|45E|311|0D ATE1.
1 "ATE1"
2 "OK"
RECEIVED frame type 0x00/length 0x0B/11
41A|54T|45E|311|0D |0D |0A |4FO|4BK|0D |0A ATE1...OK..
Enabling CME errors
SENDING frame type 0x00/length 0x0A/10
41A|54T|2B+|43C|4DM|45E|45E|3D=|311|0D AT+CMEE=1.
1 "AT+CMEE=1"
2 "OK"
RECEIVED frame type 0x00/length 0x10/16
41A|54T|2B+|43C|4DM|45E|45E|3D=|311|0D |0D |0A |4FO|4BK|0D |0A AT+CMEE=1...OK.
Getting model
SENDING frame type 0x00/length 0x08/8
41A|54T|2B+|43C|47G|4DM|4DM|0D AT+CGMM.

Ok, setetah modem kita dikenal langsung az deh kita lakukan konfigurasi yang kedua untuk menghubungkan gammu dengan mysql yang berfungsi untuk menyimpan data sms yang masuk dan keluar.
2. Untuk memfungsikan gammu dengan database mysql lakukan langkah berikut :
a. buat database dengan nama smsd(atau terserah kamu)
b. import file mysql.sql ke database kamu (untuk mudahnya silahkan menggunakan phpmyadmin untuk import databasenya)
c. edit file smsdrc dibagian berikut
# ------------------------- SETTINGS FOR --smsd MYSQL ---------------------------
user = root
password =password kamu
pc = localhost
database = smsd

# Ok. mudahkan?kita cuma butuh merubah konfigurasi keempat baris tersebut
Setelah konfigurasi selesai test gammu dengan cara berikut
1. jalankan gammu dengan perintah sbb :
gammu --smsd MYSQL smsdrc
#Jika jalan maka tidak akan ada muncul pesan error
2. test sms server u dengan mengirim sms, dan cek di tabel inbox masuk apa tidak
ok deh, kalo semua dah jalan, berarti sms server kamu udah jalan
oiya, kalo mau kirim sms dengan gammu, un tinggal insert data az ke tabel outbox
Berikut contoh SQL untuk mengirim sms :
INSERT INTO `outbox` (
`UpdatedInDB` ,
`InsertIntoDB` ,
`SendingDateTime` ,
`Text` ,
`DestinationNumber` ,
`Coding` ,
`UDH` ,
`Class` ,
`TextDecoded` ,
`ID` ,
`MultiPart` ,
`RelativeValidity` ,
`SenderID` ,
`SendingTimeOut` ,
`DeliveryReport` ,
`CreatorID`
)
VALUES (
NOW() , '0000-00-00 00:00:00', '0000-00-00 00:00:00', NULL , '+62811212331', 'Default_No_Compression', NULL , '-1', 'Ini Pesannya ,diterima ya.....', NULL , 'false', '-1', NULL , '0000-00-00 00:00:00', 'default', ''
);
Setelah u insert data ke tabel outbox maka pesan yang sudah terkirim akan disimpan di tabel sentitems dan isi di table outbox akan dihapus otomatis.
Ok, silahkan mencoba ya......
Don't be afraid or lazy to try everything about knowledge
Thanks

0 komentar:

Posting Komentar